Jakarta, On The Spot Lovers Selamat siang sobat blogger, berikut ini saya post kan soal dan jawaban E - Learning mata kuliah Bahasa Indonesia Akademi Bina sarana Informatika (BSI) Pertemua 2:
Logo BSI |
1. Merupakan salah satu ciri dari ragam bahasa lisan adalah ...
- Dilafalkan langsung dari penuturnya
- Ditulis di kertas
- Dicetak dibuku
- Baku
- Penerus tradisi
2. Variasi bahasa yang terbentuk karena pemakaian bahasa disebut ...
- Rahim Bahasa
- Ragam Bahasa
- Aneka Bahasa
- Laras Bahasa
- Fonem
3. Contoh dari penggunaan kata ganti adalah ...
4. Awalan disebut ....
- Afiksasi
- Prefiks
- Simulfiks
- Pasif
- Naratif
5. Berdasarkan situasi pemakainya ragam bahasa terdiri atas ....
- Satu bagian
- Dua bagian
- Tiga bagian
- Empat bagian
- lima bagian
6. Kriteria yang digunakan agar ragam bahasa formal diubah menjadi resmi diantaranya ...
- Penggunaan bentukan kata secara lengkap dan tidak disingkat merupakan ragam bahasa
- Penggunaan bentukan kata tidak lengkap dan disingkat
- Penggunaan ejaan yang tidak baku
- Fungsi Gramatikal yang tidak konsisten
- penggunaan imbuhan yang tidak konsisten
7. Kesesuaian antara bahasa dan fungsi pemakainya disebut ....
- Laras Bahasa
- Ragam Bahasa
- Sastra
- Aneka Bahasa
- Frasa
8. Berikut yang merupakan contoh dari penggunaan awalan .....
- Gambarin
- Membaca
- Laporin
- Tulisin
- Nyerahin
9. Perbedaan antara ragam bahasa formal , semi formal dan non formal antara lain ....
- Situasi ketika pembicaraan langsung
- Menggunakan imbuhan
- Menggunakan bahasa Inggris
- Menggunakan bahasa tubuh
- Situasi keamanan nasional
10. Imbuhan disebut juga ....
- Afiksasi
- Prefiks
- Simulfiks
- Sufiks
- Konfiks
Sumber: Pribadi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan berkomentar pada blog ini, Dilarang meninggalkan link aktif, komentar yang mengandung SARA, PORNOGRAFI maupun ujaran KEBENCIAN. Salam Blogger :)